Kekeringan di Afrika Timur (scienceve.com)
Afrika Timur terkena dampak kekeringan para pada bulan Juli 2011 sampai Juni 2012.
Somalia, Kenya, Dijbouti, dan Ethiopia menjadi daerah yang terkena bencana ini.
Kehidupan lebih dari 9 juta jiwa terancam.
Sejumlah besar orang berimigrasi dari Somalia ke Kenya dan Ethiopia yang kemudian menjadi padat.
Hal ini mengakibatkan banyka masalah seperti kondisi kesehatan yang memburuk dan masalah gizi buruk.
Selanjutnya diikuti ribuan kematian.
Krisi pangan ini bahkan menyebar ke Sudan dan Uganda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar